Personel Pos Pam Wisata Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan Pantai Ujong Blang Lhokseumawe

    Personel Pos Pam Wisata Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan Pantai Ujong Blang Lhokseumawe
    Personel Pos Pam wisata Ops Ketupat Seulawah 2023 melaksanakan patroli pantai Ujong Blang, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, patroli ini guna memberi rasa aman kepada wisatawan. Senin, 24/04/2023.

    Lhokseumawe -   Personel Pos Pam wisata Ops Ketupat Seulawah 2023 melaksanakan patroli pantai Ujong Blang, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, patroli ini guna memberi rasa aman kepada wisatawan. Senin, 24/04/2023.

    Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Katim Regu B, Iptu Junus Damanik mengatakan, kegiatan ini merupakan rangkaian Operasi Ketupat Seulawah dalam rangka pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah. 

    "Personel mengimbau kepada masyarakat dan wisatawan supaya menjaga barang bawaan dan mengawasi anak - anak ketika berenang di pantai, " ujarnya. 

    Tambah Iptu Junus Damanik, pengamanan dan patroli tersebut setiap saat dilaksanakan oleh personel Pos Pam wisata hingga berakhirnya musim liburan lebaran nanti.(Saumi).

    pertahanan patroli
    Saumi Ramadhan

    Saumi Ramadhan

    Artikel Sebelumnya

    Personel Pam Ops Ketupat Seulawah Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami